{"id":4156,"date":"2017-06-20T10:30:18","date_gmt":"2017-06-20T03:30:18","guid":{"rendered":"https:\/\/sleekrwebsite.wpengine.com\/?post_type=blog&p=4156"},"modified":"2023-01-12T13:51:24","modified_gmt":"2023-01-12T06:51:24","slug":"kriteria-akuntan-yang-paling-dicari","status":"publish","type":"blog","link":"https:\/\/sleekr.co\/blog\/kriteria-akuntan-yang-paling-dicari\/","title":{"rendered":"4 Kriteria Akuntan yang Dicari oleh Pemilik Bisnis"},"content":{"rendered":"
Dunia bisnis semakin berkembang dari waktu ke waktu. Untuk menunjang kelangsungan sebuah perusahaan, masing-masing dari mereka harus bisa menjaga kondisi finansial agar tetap stabil. Oleh sebab itu, keberadaan seorang akuntan sangat diperlukan dalam hal ini. Seorang akuntan diharapkan bisa mengelola keuangan perusahaan<\/span><\/a>. Berprofesi sebagai seorang akuntan bisa menjadikan hal ini peluang bagi Anda untuk mendapatkan pekerjaan. Namun, hal ini tidaklah semudah itu. Untuk bisa mendapatkan klien, Anda harus tahu apa yang diperlukan oleh seorang pemilik bisnis ketika mereka mencari seorang akuntan. Berikut beberapa kriteria akuntan yang perlu Anda pahami<\/a>.<\/span><\/p>\n Pada umumnya, perusahaan kelas kecil menengah lebih memilih untuk meng-<\/span>handle<\/span><\/i> urusan finansial mereka sendiri. Hal ini bisa jadi disebabkan karena bisnis-bisnis tersebut kondisi keuangannya masih belum stabil sehingga mereka akan berpikir dua kali sebelum mempekerjakan seorang akuntan. Daripada menyewa seorang akuntan yang mana proses pengelolaan uang masih belum terlalu rumit, mereka berpikir sebaiknya mereka mengalokasikan dana untuk keperluan promosi dan lainnya. <\/span><\/p>\n Nah, jika sudah seperti ini, bagaimana nasib para akuntan? Sebagai seorang akuntan, Anda harus bisa menunjukkan nilai lebih yang Anda miliki. Buat mereka paham apa yang tidak bisa mereka lakukan tanpa seorang akuntan. Salah satu contohnya adalah urusan pajak. Tidak semua orang tahu tentang urusan perpajakan<\/span><\/a>, apa lagi untuk pebisnis yang baru. Akuntan yang paham seluk beluk pajak akan selalu dicari. Oleh sebab itu, pastikan Anda memiliki pengalaman dan pengetahuan lebih akan hal ini. \u00a0<\/span><\/p>\n<\/li>\n Dalam penelitian yang dilakukan oleh <\/span>Xero dan World Wide Worx<\/span><\/i> yang melibatkan pelaku usaha kecil dan menengah, mereka menemukan bahwa sebagian besar (sebanyak 65 persen) pebisnis memerlukan seorang akuntan sebagai konsultan terpercaya untuk bisnis mereka dan beberapa bahkan ada yang memanfaatkan akuntan sebagai konsultan non finansial. Hal ini menunjukkan betapa pentingnya akuntan bagi para pebisnis.<\/span><\/p>\n4 Kriteria Akuntan Terbaik yang Dicari Oleh Pemilik Bisnis<\/h2>\n
\n
Urusan Perpajakan <\/b><\/h3>\n
Akuntan Tak Hanya Sebagai Pengelola Uang, Tapi Juga Konsultan<\/b><\/h3>\n